LLDIKTI Wilayah IV
Pegawai di Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IV terdiri dari Pegawai PNS, Dosen PNS yang ditempatkan di Perguruan Tinggi Swasta (PTS), Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK, Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN), dan Pegawai Outsourcing. Jumlah Pegawai di LLDIKTI Wilayah IV adalah 649 Orang.